Atta Halilintar pun menyebut justru dia banyak berkembang dengan banyaknya komentar tersebut, sementara yang hanya bisa berkomentar tak akan pernah berkembang.
"Orang yang suka ngomongin orang nggak akan berkembang dan yang diomongin justru akan berkembang," kata Atta Halilintar.
Terbukti menurut Atta Halilintar kini subscriber YouTube miliknya justru telah mencapai angka 5,5 juta.
Baca Juga : Tampil di Final Kontes Nyanyi, Ayu Ting Ting Disebut Netizen Bagai Bidadari Depok
"Alhamdulilkah sekarang udah 5,5 sekarang udah berkembang banget gara-gara banyak yang ngomongin," ujarnya.
Di sisi lain, Atta Halilintar menyadari dirinya bukanlah manusia sempurna, ia mengatakan umurnya yang masih muda membuatnya selalu ingin membuat sesuatu karya kreatif.
"Aku juga bukan manusia sempurna aku masih gila gila aku masih 23 tahun aku tau diri aku belum lurus 100 persen, tapi aku berusaha melalukan yang terbaik," tutupnya. (*)
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya
Penulis | : | Lalu Hendri Bagus Setiawan |
Editor | : | Widyastuti |