Belakangan ini beredar kabar bahwa Nikita Mirzani sedang hamil.
Saat disinggung mengenai bayi di perutnya, host Pagi-pagi Pasti Happy ini mengisyaratkan bahwa dirinya tengah berbadan dua.
Di mana kondisi yang biasanya dialami beberapa wanita hamil berupa mual dan muntah di pagi hari saja.
Baca Juga : Rindu Mertua, Ayu Dewi Beberkan Sifat Ayah dan Ibu Regi Datau Sebelum Meninggal
Nikita Mirzani mengaku tubuhnya terasa lebih baik ketika siang hari.
"He-he, soalnya udah mulai morning sickness kan, kayak nggak bisa diajak kerjasama nih kalo pagi, tapi kalo udah lewat jam 2, jam 3 udah mulai agak enakan badannya," ungkap Nikita Mirzani.
Beberapa waktu lalu, Nikita Mirzani juga sempat dikabarkan mengalami mual dan muntah. (*)
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Penulis | : | Rissa Indrasty |
Editor | : | Widyastuti |