Nah biar ngga penasaran langsung simak di sini ya.
1. Tiana - Koki
Tumbuh dan terinspirasi oleh kecintaan ayahnya memasak, Tiana selalu tahu apa yang ingin dia lakukan.
Sekarang inim dia berdiri di puncak dunia kuliner, memenangkan James Beard Award dan memiliki sebbuah restoran paling populer di negaranya.
Setiap hari Tiana selalu bereksperimen untuk menghadirkan hidangan baru dengan resep dan rasa yang baru.
2. Ariel - Bintang Pop dan Produser Rekam
Ariel yang selalu unggul dalam musik, memiliki bakat alami dan gairah untuk bernyanyi.
Ariel kemudian menjadikan musik sebagai jalan kariernya.
Dia pergi ke multiplatinum dengan singlenya dan mulai menulis lagu serta menjadi produser dari labelnya sendiri.
Baca Juga : Pangeran Harry Ternyata Memiliki Film Disney Favorit yang Sama dengan Keponakannya!
3. Merida - Atlet Panah dan Kuda
Terampil dalam memanah dan berkudang, Merida bersaing untuk negaranya dalam beberapa acara.
Source | : | popsugar |
Penulis | : | Septiyanti Dwi Cahyani |
Editor | : | Septiyanti Dwi Cahyani |