Ia juga menambahkan keterangan dalam fotinya bertuliskan.
“selling out my instagram. yep this account. anyone interested?”.
Unggahan terakhir di akun instagram miliknya ini menuai beragam tanggapan.
Beberapa netizen tidak percaya dengan apa yang ia sampaikan.
Netizen menganggap bahwa ini hanya prank atau jebakan untuk mengelabuhi atau mengerjai pengikutnya.
Seperti yang dituliskan akun @miuuuya, “Tapi boong jahahaha”.
Akun @iamrisca, “Prank ae nih”.
Akun @chiciliagnes, “Prank”.
Tapi beberapa menit kemudian unggahan tersebut telah dihapus dan Awkarin mengunggah instastory yang menerangkan bahwa akunnya teah sold.
Baca Juga : Sikap Kate Middleton dan Pangeran William Berubah Setelah Prince Louis Lahir
Hari Ini, Hotman Paris akan Jalani Pemeriksaan atas Laporan PN Jakut Terhadap Razman
Penulis | : | Pradipta Rismarini |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |