3. Punya istri cantik
Augie Fantinus menikahi Adriana Bustami yang tak lain juga berprofesi sama sebagai seorang presenter.
Mereka menikah pada tanggal 1 Maret 2014 lalu dna telah dikaruniai seorang anak bernama Enzo Wiyana.
Baca Juga : Pemberlakuan Sistem Ganjil Genap akan Diperpanjang Hingga 31 Desember 2018
4. Bisnis kuliner
Augie Fantinus menyadari bahwa karier di dunia keartisan tidak selamanya menjanjikan.
Maka dari itu, ia juga menjajal peruntungan dengan berbisnis kuliner.
Ia membuka restoran Korea bernama Seorae pada 2013 silam.
(*)
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Penulis | : | Pradipta Rismarini |
Editor | : | Widyastuti |