"Kita gak boleh bilang masalah yang menimpa seseorang itu karena masalah di masa lalu," tutur Ruben Onsu.
Lebih lanjut, saat ini Ruben Onsu mengaku kesulitan menghubungi Roro Fitria karena akses yang sulit.
Baca Juga : Roro Fitria Mengaku Selalu Membawa Tanah dan Bunga dari Pusara Ibunda Kemana pun
"Ya gak mungkin lah saya bisa hubungin dia kan dia sudah di dalam (penjara)," ujarnya.
"Aku biasa kalau ada apa-apa menghubunginya langsung ke Roro," pungkasnya.
(*)
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Penulis | : | Lalu Hendri Bagus Setiawan |
Editor | : | Deshinta Nindya A |