Baca Juga : Urusan Tambah Runyam, Paman Jamal Khashoggi Rupanya Orang Terkaya di Arab Saudi yang Akrab dengan Raja Fahd
1. Lulusan Stanford University
Pangeran Fahad merupakan lulusan dari Stanford University dengan gelar di bidang Teknik Mesin.
Selain Teknik Mesin, Pangeran Fahad juga mengambil dua jurusan lainnya, yakni Ilmu Manajemen dan Studi Sastra Timur Tengah.
Baca Juga : Arab Saudi Akui Jamal Khashoggi Tewas di Konsulatnya, Namun Tak Ungkapkan Keberadaan Jasadnya
2. Pernah Menjabat Sebagai Head of Operations atau Kepala Operasi Pengguna untuk Facebook Berbahasa Arab
Setelah lulus dari Stanford University, Fahad memulai kariernya di bidang teknologi dengan bekerja di Facebook.
Ia sempat menjabat sebagai Head of Operations untuk Facebook Arab Saudi.
Kala itu, dirinya membantu peluncuran Facebook dalam bahasa Arab di tahun 2009.
Baca Juga : 4 Dosa Putra Mahkota Arab Saudi, dari Memenjarakan Aktivis Perempuan Hingga Hilangnya Jamal Khashoggi
Kabar Terbaru Jessica Kumala Wongso Usai Bebas, Unggahannya di Tiktok Jadi Omongan, Disebut ketinggalan Zaman
Source | : | grid.id,loveinsaudi,stepfeed |
Penulis | : | Hastin Munawaroh |
Editor | : | Hastin Munawaroh |