Mandra tampak sangat menjunjung budaya Betawi, yang tampak pada konsep rumahnya.
Walau berbeda dengan konsep rumah mewah pada umumnya, rumah Mandra juga tampak mewah dengan halaman rumah yang memiliki luas hampir 2 hektare.
Tak hanya itu, ia juga tampak berternak beberapa unggas seperti ayam kampung dan enthok.
Baca Juga : Komedian Mandra Sakit Hati Jika Anak-anak Tak Lestarikan Budaya Betawi
Empang (kolam ikan) khas Betawi turut meramaikan rumah Mandra yang klasik tersebut.
Dilansir Grid.ID dari acara berita Selebrita Pagi berikut ini.
Tampak dari luar rumah Mandra memiliki halaman yang sangat luas.
Baca Juga : Kembali Dipertemukan dengan Mandra, Wajah Munaroh Pemain 'Si Doel Anak Sekolahan' Jadi Sorotan Netizen
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya