"Saya cuman pernah pacaran 4 kali doang, (pacaran) gaya Depok," kata Nafa Urbach seperti yang dikutip Grid.ID dari tayangan Hotman Paris Show, 22 Desember 2017 lalu.
Nafa mengatakan bahwa dari empat kali berpacaran, dirinya hanya menjalin hubungan serius dengan dua laki-laki.
"Saya pacaran yang serius cuman 2 kali doang," ujarnya.
Baca Juga : Zack Lee Akhirnya Mengakui Selingkuh Saat Jadi Suami Nafa Urbach
"Yang pasti saya cuman berhubungan dengan laki-laki 2 kali," ungkapnya.
Lalu siapa sih sosok laki-laki itu?
Dilansir Grid.ID dari berbagai sumber, Nafa Urbach memiliki mantan antara lain Primus Yustisio, Fachri Albar, dan Zack Lee.
Baca Juga : Zack Lee: Rahma Itu Pacar Aku Pertama Saat Aku Umur 17 Tahun
Source | : | Kompas.com,YouTube,Instagram |
Penulis | : | Linda Rahmadanti |
Editor | : | Linda Rahmadanti |