1. Ahok adalah penggemar durian dan pisang
Fakta menarik pertama soal Ahok adalah kecintaannya terhadap buah durian dan pisang.
Buah bertekstur lembut tersebut menjadi salah satu buah favorit Ahok.
Baca Juga : Daniel Mananta Ungkap Pengalaman Berharga yang Didapatnya Selama Syuting Film A Man Called Ahok
2. Menyukai Film Bollywood
Fakta unik tentang Ahok yang kedua adalah film kesukaannya yaitu film India.
Mantan Gubernur DKI Jakarta tersebut diketahui menyukai film Bollywood.
Baca Juga : Bertemu Anak Sulung Ahok, Daniel Mananta: Dia Bisa Jadi Orang Besar!
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | YouTube,kompas |
Penulis | : | Novita Desy Prasetyowati |
Editor | : | Novita Desy Prasetyowati |