Sebelumnya, Day6 kerap masuk dalam nominasi kategori yang serupa, namun belum berhasil membawa pulang penghargaannya.
Baca Juga : Idap Pankreatitis Akut, Jae DAY6 Absen Sementara dari Kegiatan Grup!
Dan di tahun 2018 Day6 berhasil mendapatkan penghargaan Best Band Performance.
Melalui akun sosial media, para anggota Day6 mengungkapkan perasaan bahagianya karena telah berhasil memenangkan penghargaan tersebut.
Salah satu member Day6 yang kerap disapa Jae, mengungkapkan kebahagiannya dengan mengatakan bahwa penghargaan ini merupakan awal untuk Day6 dan MyDays (sapaan untuk penggemar Day6).
Today was a milestone for both Day6 and Mydays. Thank you so so much. Were overwhelmed at the amount of support you’ve shown us. Words can’t express how we feel. Cheers to even greater ventures friends! This is just the beginning.
And now, I present, Bob. pic.twitter.com/1YOuhi6Sin
— Day6 Jae (@Jae_Day6) November 6, 2018
Baca Juga : DAY6 Segera Gelar Konser di Jakarta, Yuk Simak Harga Tiketnya!
Dan melalui akun Instagramnya, para member Day6 menyampaikan kegembiraanya karena sudah mendapatkan penghargaan bersama dengan MyDays.
Day6 juga ingin supaya MyDays bisa bersama-sama terus dengan mereka untuk waktu yang lama.
Selamat untuk Day6! (*)
5 Rekomendasi Drakor Park Eun Bin yang Wajib Ditonton, Terbaru Perankan Dokter Jenius di Hyper Knife!
Penulis | : | Bunga Mardiriana |
Editor | : | Atikah Ishmah W |