3. Remot
Remot sering berada di lantai, di antara bantal sofa dan mungkin berada di mulut hewan peliharaan.
Jadi tidak mengherankan jika hasil penelitian University of Virginia menunjukkan bahwa remot adalah salah satu yang paling banyak terinfeksi.
"Apa pun yang disentuh orang secara teratur kemungkinan memiliki banyak kuman di dalamnya," jelas Sally.
"Itu termasuk sakelar lampu, pintu, dan remote TV." Paul mengatakan banyak remote yang terpapar E. coli.
Cara menghentikan penyebarannya yaitu, mencuci tangan dengan sabun setelah dari toilet akan membuat barang di rumah tidak terlalu menumpuk kuman.
Selain itu, bersihkan juga secara teratur remot di rumah dengan alkohol.
(BACA: Gadis Berkelainan Berumur 5 Tahun Disuruh Mengemis Dan Masih Dipukuli Oleh Preman Jalanan)
4. Sepatu
Jika kamu termasuk orang yang tidak melepaskan sepatu di luar pintu, perhatikan!
Sebuah studi di University of Houston menemukan bahwa 39,7 persen sepatu yang mereka uji membawa C. diff--itulah bakteri fekal yang dapat menyebabkan mulai dari diare hingga infeksi fatal.
"Ketika orang secara tidak sengaja menelan C. diff mereka bisa sangat sakit," jelas Paul.
Nyesek, Abidzar Al Ghifari Sampai Lakukan Ini Demi 'Hadirkan' Mendiang Uje di Pernikahan sang Adik, Umi Pipik Auto Mewek
Penulis | : | Atikah Ishmah W |
Editor | : | Atikah Ishmah W |