Almond dikenal paling efektif untuk mengurangi kolesterol jahat, jika kadar kolesterol sudah tinggi makan cobalah mengonsumsi almond 20-30 biji almond dalam sehari.
2. Rambut sehat
Almond mengandung beberapa vitamin dan mineral yang dibutuhkan meningkatkan pertumbuhan rambut dan membuat rambut lebih kuat.
Magnesium dan zinc diketahui merangsang pertumbuhan rambut, vitamin B membantu dalam memberikan tampilan rambut yang berkilau.
?BACA JUGA : Sering Mengalami Anemia? Atasi Dengan Satu Bahan Makanan ini
3. Mencegah penyakit jantung
Almond diperkaya dengan antioksidan, lemak tak jenuh, magnesium dan tembaga yang diketahui mendukung jantung dan pembuluh darah.
Mengonsumsi kacang almond membantu mencegah serangan jantung iskemik dan kondisi jantung lainnya.
4. Mencegah kulit keriput
?BACA JUGA : 6 Makanan yang Tidak Boleh Kamu Konsumsi Saat Perut Kosong
Kacang almond mengandung sjumlah magnesium yang membantu dalam memproduksi kolagen, yang merupakan protein yang bertanggung jawab untuk warna kulit.
Ini juga mengandung vitamin E yang merupakan antioksidan yang membantu melawan tanda penuaan.
Nana Mirdad Trauma Punya ART Super Jorok dan Malas, Buang Bekas Pembalut Sembarangan hingga Sampah Berserakan: Mentalnya Capek!
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Tamara Wijaya |
Editor | : | Tamara Wijaya |