Dia juga menyewa seorang koki pribadi untuk bepergian bersamanya dan menyiapkan makanannya.
Baca Juga: Hampir Setahun Vakum, Shah Rukh Khan Digadang-gadang Bintangi Film Remake Kill Bill?
Selama pertandingan, ia mengunyah permen karet untuk meningkatkan fungsi otak tanpa menambah terlalu banyak energi.
Dia juga mulai menjaga postur tubuhnya saat bertanding agar tak membuat leher sakit.
Pada November tahun lalu, Carlsen berhadapan dengan Caruana untuk mempertahankan gelar dunianya.
Setelah pertandingan berjalan remis, Carlsen mempertahankan gelarnya dan mengalahkan Caruana.
Untuk menghadapi pertandingan di tahun 2020, Carlsen kembali membentuk tubuhnya dengan rutin berolahraga treadmill. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Olahraga Catur Bisa Turunkan Berat Badan, Percaya?
5 Rekomendasi Drakor Park Eun Bin yang Wajib Ditonton, Terbaru Perankan Dokter Jenius di Hyper Knife!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |