Banyak bangunan dibakar hingga aksi lempar batu terjadi pada kerusuhan tersebut.
Akibatnya, banyak warga yang memutuskan untuk mengungsi ke Kodim dan kantor polisi lantaran takut.
Salah seorang pengungsi yang kini sudah berada di Distrik Sentani, Jayapura, Papua, menceritakan kesaksiannya akan kerusuhan di Kota Wamena itu.
Mengutip Tribun Bogor, pengungsi bernama Amin (40) mengaku menemukan keanehan saat kerusuhan terjadi di Kota Wamena.
Tak cuma Amin, kejanggalan ini turut dirasakan oleh pengungsi lain.
Hal aneh yang dilihat Amin dan pengungsi lain adalah, adanya bonggol pisang dan kayu pohon kasuari.
Amin mengatakan, bonggol pisang dan kayu kasuari ditemukan di rumah-rumah yang tak dibakar dan dihancurkan saat kerusuhan.
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | kompas.com,Tribun Bogor |
Penulis | : | Agil Hari Santoso |
Editor | : | Agil Hari Santoso |