Ini juga membantu mencegah flu biasa dan menunjukkan efek perlindungan pada pasien yang menderita influenza.
Menurut Jurnal Kemoterapi Antimikroba, vitamin C telah mengurangi keparahan dan durasi pilek pada manusia serta penurunan infeksi pernapasan virus.
Dalam tiga uji coba terkontrol, vitamin C telah menunjukkan efektivitasnya dalam menurunkan insiden pneumonia dan infeksi saluran pernapasan yang disebabkan oleh Sindrom Pernafasan Akut Parah (SARS).
Lantas, apakah efektif untuk menyembuhkan covid-19?
Vitamin C memiliki banyak manfaat kesehatan, tetapi jika mengatakan bahwa vitamin ini sepenuhnya membantu menyembuhkan covid-19 adalah salah.
Meskipun beberapa uji klinis mengatakan bahwa vitamin C meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan membantu memerangi virus corona, penelitian ini membutuhkan bukti lebih lanjut untuk membuktikannya.
Hingga saat ini, cara paling efektif untuk mencegah penyebaran infeksi adalah dengan menjaga kebersihan tangan dan isolasi diri.
Beberapa makanan yang tinggi vitamin C, antara lain:
- Jambu Biji
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Okki Margaretha |