Tapi, kulit juga butuh bernapas dan recovery.
Selain itu, di sekitar area dada juga memiliki anatomi penting seperti otot ke pembuluh, kelenjar getah bening ke saraf.
Jika bra yang kita gunakan terlalu ketat, maka suplai darah ke payudara dan daerah lainnya akan terbatas.
Bra yang ketat juga membatasi aliran getah bening ke sekitar payudara dan ketiak, dan menghalangi fungsi vital tersebut untuk membuang racun tubuh.
Senada dengan Dr. Seth, menurut Dr Amber Guth, yang bertugas di Breast Cancer Surgery Multidiciplinary Fellowship, mengatakan pada Huffington Post, tidak ada bukti yang menyatakan bahwa tidur mengenakan itu lebih baik atau berbahaya.
Namun, Dr Guth menjelaskan bahwa tidur mengenakan bra tidak akan membentuk atau mengencangkan otot payudara.
Mitos itu sangat tidak benar.
Baca Juga: Tak Disangka, Implan Payudara Selamatkan Hidup Wanita Ini dari Penembakan yang Terjadi di Kanada
Selain itu, Dr Dan Mills, Vice President di American Society for Aesthetic Plastic Surgery, menyampaikan bahwa tidak ada cara alami yang bisa mencegah payudara kendur karena penuaan.
Tangis Nunung Pecah saat Singgung Soal Kariernya di Dunia Hiburan, Sebut Perannya Kini Sudah Tergantikan
Source | : | nova.grid.id,lifestyle.kompas.com |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Okki Margaretha |