Gejala Sleep Apnea
Adapun untuk gejala sleep apnea bisa muncul karena penderitanya tidak mendapatkan tidur yang berkualitas di malam hari.
Beberapa gejala sleep apnea yang kerap dialami penderitanya yakni:
· Mendengkur keras atau “ngorok”
· Napas berhenti beberapa kali saat tidur
· Terbangun dalam kondisi terengah-engah saat tidur
· Bangun tidur dengan kondisi mulut kering
Baca Juga: Waspada! 5 Tanda Sleep Apnea yang Bisa Membunuhmu, yuk Kepoin
· Sakit kepala di pagi hari
· Susah tidur
· Sering mengantuk di siang hari
· Susah fokus
5 Arti Mimpi Pakai Baju Ungu, Simbol Keberuntungan atau Justru Kesialan? Simak Penjelasannya
Source | : | Kompas.com,Grid Kids |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Deshinta N |