Daun bawang adalah makanan ramah jantung karena jumlah folat yang ada di seluruh tanaman ini.
Senyawa ini telah diketahui membantu melindungi lapisan pembuluh darah dari kerusakan.
Dengan bantuan kaempferol flavonoid yang ditemukan dalam jumlah tinggi pada daun bawang, terbukti bahwa makanan ini dapat menurunkan risiko serangan jantung.
2. Meningkatkan kekebalan tubuh
Daun bawang mengandung sejumlah besar vitamin A yang penting dalam menjaga sistem kekebalan.
Senyawa ini membantu mengurangi peradangan dan memperkuat tubuh, dengan membantu melawan infeksi.
Apalagi, kandungan vitamin E yang tinggi terbukti mengurangi penyebaran molekul pro-inflamasi, seperti sitokin.
Baca Juga: Hasil Rapid Test Samar, Atta Halilintar Tunjukkan Surat Hasil Swab Test Covid-19
3. Menyehatkan mata
Radikal bebas dapat menjadi ancaman besar bagi penglihatan.
Jika tidak dijauhkan, dapat merusak permukaan mata, yang dapat menyebabkan penyakit mata dan degenerasi terkait usia.
Daun bawang dapat membantu melawan radikal bebas berkat tingkat antioksidan dan vitamin C yang tinggi.
4 Arti Mimpi Memakai Balsem, Lambang Pemulihan hingga Perlindungan dan Kenyamanan
Source | : | Better Health Channel,Conserve Energy Future |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nurul Nareswari |