2. Perhatikan makanan
Untuk mendapatkan rutinitas yang nyaman saat BAB, kamu harus memastikan bahwa untuk makan makanan yang tepat.
Ini termasuk banyak sayuran, beberapa buah, protein tanpa lemak, dan lemak sehat.
Baca Juga: Enam Cara Mudah Mengatasi Biduran Tanpa Obat Kimia, Apa Saja?
Makanan ini tidak hanya baik untuk kesehatan secara keseluruhan, tetapi juga memainkan peran besar dalam menjaga sistem pencernaan berjalan normal.
3. Serat makanan
Buang air besar yang normal sangat berhubungan dengan serat.
Serat adalah bagian dari makanan nabati yang tidak dapat kita cerna.
Jadi itu membuat kerangka untuk tinja yang kita buang saat buang air besar.
Baca Juga: Ahli Menyebut Kopi Bisa Jadi Alat Pendeteksi Covid-19, Bagaimana Caranya?
Sayuran, buah, dan biji-bijian mengandung serat larut dan tidak larut.
Serat larut dalam air berubah menjadi seperti gel dan memberikan fondasi yang lembut pada tinja.
Sedangkan serat tidak larut tidak larut dalam air, menghasilkan kotoran dan menjaganya tetap lembab.
Anaknya Pergoki Suami Selingkuh di Rumah Saat Ia Pergi Umroh, Selebgram Ini Akhirnya Usir Meski Belum Cerai: Temenin Tuh Pacar Lu
Source | : | Verywell Health |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nesiana |