Perlu diketahui, ternyata kandungan kafein dalam kopi akan membantu otot untuk membakar lemak.
Otot menggunakan glikogen sebagai energi.
Bila cadangan glikogen telah habis, otot menjadi lemah dan kita pasti akan merasa lelah.
Baca Juga: 5 Kebiasaan yang Salah Seusai Kalian Melakukan Olahraga, Nomor 2 Sering Banget Dilakuin!
Kafein dalam kopilah yang berperan dalam mengatasi masalah ini.
Kafein membantu menjaga cadangan glikogen agar otot tidak merasa lelah.
Dengan demikian, proses pembakaran lemak akan menjadi lebih efektif.
Selain itu, konsumsi kopi juga membantu meningkatkan kesehatan kita.
Dilansir Grid.ID dari Kompas.com, ada banyak manfaat yang kita dapatkan dengan mengonsumsi kopi sebelum berolahraga.
1. Mengurangi rasa sakit
Anggunnya Aaliyah Massaid saat Maternity Shoot, Berbalut Gaun Panjang Tanpa Umbar Perut Seksi
Source | : | Kompas.com,YouTube |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Ayu Wulansari K |