Itu terjadi karena sering buang air kecil dapat mengganggu siklus tidur.
Lantas, apakah nokturia bisa diobati?
Jika merasa mungkin menderita nokturia, segera temui dokter.
Ahli kesehatan mungkin akan merujuk ke ahli urologi untuk mengobati kondisi tersebut.
Pengobatan biasanya ditujukan pada penyebab yang mendasari.
Ada beberapa tindakan sebagai pengobatan untuk nokturia (apapun penyebabnya), seperti:
1. Batasi cairan di malam hari (terutama kopi dan alkohol)
2. Asupan waktu diuretik (diminum pada sore hari, enam jam sebelum waktu tidur)
3. Tidur siang
4. Angkat kaki (ini membantu mencegah penumpukan cairan)
5. Gunakan stoking kompresi (ini juga membantu mencegah penumpukan cairan). (*)
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | Cleveland Clinic |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Okki Margaretha |