Baca Juga: Tahu Betul Perjuangan Ruben Onsu untuk Keluarga, Betrand Peto: Jadi Ayah Itu Gak Gampang
Netizen yang melihat unggahan Instagram Bertrand pun langsung mengomentari kondisi tersebut.
Ada yang menyayangkan ketidakpedulian KPAI sampai mengimbau agar tak memberi uang untuk pengemis jalanan.
"KPAI mana peduli Bang sama berita kayak gini," ucap @kholikkhoiru.
"Jangan dikasih duit kalau liat yang beginian harusnya. Biar mereka gak terus dimanfaatin," timpal @endha_sary.
"Aduh miris banget Ko, aku yah baru ngeh. Selama ini gak pernah kepikiran bahwa orang yang silver gold pakai cat apa untuk warnai," sambung @citrasharkz.
"Astaghfirullah semoga ibunya sadar jika anak bukan mesin uang bagi orang tuanya, sebaliknya sudah menjadi tanggung jawab orang tua yang menafkahi mereka," lontar @ely_trianasari.
(*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | |
Penulis | : | Nisrina Khoirunnisa |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |