Roti tawar memang kerap menjadi pilihan makanan yang mudah dikonsumsi dan dikreasikan sebagai menu sarapan.
Banyak orang yang memilih roti tawar sebagai sumber karbohidrat di pagi hari yang terasa lebih ringan dibandingkan nasi.
Cara menikmati roti tawar pun sangat beragam, ada yang dimakan langsung dan ada juga yang menggunakan tambahan topping.
Beberapa pilihan topping yang digunakan adalah selai aneka rasa, cokelat meises, mentega, hingga gula pasir.
Sayangnya, mengonsumsi roti tawar dengan mentega ternyata dianggap berbahaya bagi kesehatan tubuh.
Melansir Nakita.id, mentega merupakan makanan yang terbuat dari lemak hewan sehingga lemak yang terkandung adalah lemak jenuh.
Apabila mentega dikonsumsi dalam kadar yang berlebihan, tentunya ini akan berefek pada meningkatnya kadar kolesterol.
Baca Juga: Tips Sarapan ala Sophia Latjuba: Hindari Karbo Berat, Lalu Sebaiknya Makan Apa?
Inilah Wajah Pemenang Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kantongi Rp500 Ribu, Mata dan Hidung Plek Ketiplek?
Source | : | Instagram,Kontan.co.id,Nakita.ID |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Ragillita Desyaningrum |