Dilansir Grid.ID dari buku "Seri Teknik Memasak Masakan Serba Kukus, Tim, dan Rebus" (2014) karya Tim Ide Masak terbitan PT Gramedia Pustaka Utama via Kompas.com, berikut resep ayam kukus kemangi.
Bahan-bahan:
Daging ayam 150 gram (cuci dan potong dadu)
Air jeruk nipis 2 sendok makan
Kentang ukuran besar 1 buah (potong dadu)
Wortel ukuran sedang 2 buah (potong miring)
Bawang bombai 1/4 buah (cincang halus)
Bawang putih 1 siung (cincang halus)
Jahe 1 sentimeter (iris)
Minyak zaitun 1 sendok makan
Madu 2 sendok makan
Source | : | Kompas.com,Kontan.co.id |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Devi Agustiana |