Akan tetapi, hal ini hanya bisa terjadi jika kamu rutin minum air kelapa, ya.
Minum air kelapa secara rutin akan meningkatkan pergerakan usus dan meringankan masalah yang berkaitan dengan pencernaan.
3. Meningkatkan Kesehatan Jantung
Air kelapa yang kaya akan potasium ternyata sangat baik untuk sistem kardiovaskular.
Sebuah penelitian menunjukkan jika mengkonsumsi air kelapa secara konsisten mempunyai kekuatan untuk menurunkan risiko stroke dan penyakit jantung koroner.
Hal inilah yang membuat air kelapa dapat membantu mencegah penyakit jantung.
4. Menurunkan Kolesterol
Air kelapa adalah minuman yang berfungsi menjaga kadar kolesterol agar tetap terkendali.
Selain itu, air kelapa juga rendah kalori sehingga bisa jadi minuman sehat sekaligus membantu menurunkan berat badan.
5. Baik untuk Tulang dan Gigi
Air kelapa memiliki kandungan kalsium yang cukup tinggi sehingga dapat menjaga kesehatan tulang dan gigi.
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Source | : | pinkvilla.com |
Penulis | : | Nur Andriana |
Editor | : | Mia Della Vita |