Setelah kepergian Jamilah untuk selama-lamanya, Mark memintakan maaf untuk putrinya, pada teman-temannya semasa SD dan juga siapa saja yang mengenalnya.
Mengidap Penyakit Autoimun
Sebelum tutup usia pada tahun 2018, kakak Shireen dan Zaskia Sungkar ternyata sudah berjuang melawan penyakit autoimun.
Baca Juga: Rifat Sungkar Sebut Mitsubishi XFORCE Cocok untuk Perempuan, Ini alasannya!
Penyakit autoimun sendiri adalah kondisi yang terjadi ketika sistem kekebalan tubuh membuat antibodi dan sel-sel kekebalan menyerang jaringan tubuh kita sendiri.
Faktanya, saat ini penyakit autoimun semakin banyak.
"Peningkatan terbesar terjadi negara-negara belahan utara maupun selatan," ujar Geoff Rutledge, dokter asal California dan kepala bagian medis Health Tap.
Rutledge mengatakan, faktor-faktor lingkungan pun berperan menambah jumlah penyakit ini.
Tetapi di sini ia menyebut pemikiran ini masih hipotesis dan dibutuhkan riset untuk membuktikannya.
Faktor lingkungan itu adalah merokok, obat-obatan yang digunakan penyakit lain seperti tekanan darah tinggi, menurut studi yang diterbitkan di Environmental Health Perspectives.
Kendati belum diketahui cara mencegahnya, Dr Rutledge mengatakan banyak dokter percaya mencegah kekurangan vitamin D membantu mencegah diabetes tipe 1, multiple sclerosis, rheumatoid arthritis dan penyakit Crohn's.
Dua pemicu utama penyakit autoimun ini adalah pola makan dan stres berat.
(*)
Keluarga Kim Sae Ron Sempat Tak setuju Putrinya Pacaran dengan Kim Soo Hyun, sang Aktor Berikan Alasan Ini
Source | : | Kompas.com,Grid.ID,TribunJogja.com |
Penulis | : | Ulfa Lutfia Hidayati |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |