Untuk isiannya sendiri, ketupat sayur biasanya berisi isian sayur, tahu, tempe, dan bahan lainnya.
4. Rendang Daging
Ya, makanan yang sudah terkenal tak cuma di Indonesia ini memang memiliki cita rasa otentik.
Dan kerap disajikan saat lebaran tiba.
Rendang adalah hidangan berbahan dasar daging yang dihasilkan dari proses memasak suhu rendah dalam waktu lama dengan menggunakan aneka rempah-rempah dan santan.
5. Semur Daging
Semur adalah sup khas Indonesia yang direbus dengan kuah kental berwarna coklat.
Bahan utama pembuatan kuah semur adalah kecap manis, bawang merah, bawang merah, bawang putih, jahe, kemiri, pala, dan cengkeh.
Rasanya yang manis dengan rempah melimpah juga membuatnya jadi salah satu menu khas lebaran.
(*)
Larang Ayah Rozak Jadi Calon Wali Kota Depok, Ayu Ting Ting Ngaku Tolak Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ternyata ini Alasannya
Source | : | Kompas.com,Tribunnews.com |
Penulis | : | Siti M |
Editor | : | Siti M |