Menurut Dr Bandrovsky, Orang-orang di zaman Perunggu Akhir percaya pada kehidupan kekal jiwa manusia.
Arkeolog Ukraina yang terkenal itu mengatakan, ”Faktanya sangat menarik bahwa di bagian lain Eropa, pasangan pria dan wanita yang meninggal duia akan dimakamnya berdampingan.
"Tetapi dalam budaya Vysotskaya, pasangan pria dan wanita akan di kubur dalam satu lubang untuk memperlihatkan kelembutan serta simpati terbesar terhadap satu sama lain," ujar Dr Bandrovsky. (*)
Baca juga : Kisah Pasangan Down Syndrome Pertama di Inggris yang Kini Merayakan Ulang Tahun Pernikahan Ke-23
Beda dengan Ahmad Dhani dan Ari Bias, Opick Ungkap Alasan Ikhlas Lagunya Dinyanyikan Orang Tanpa Royalti
Penulis | : | Alfa Pratama |
Editor | : | Alfa Pratama |