Dalam fase tersebut tubuh memperbaiki diri di setiap level, fisik, mental, emosional dan juga spiritual."
Oleh karena itu, ketika sedang berada di fase ini, terutama ketika sedang mengalami kondisi tubuh menurun atau dalam masa penyembuhan, cobalah untuk tidur lebih awal.
Berbaringlah pukul 10 malam untuk mendapatkan tidur yang berkualitas.
5. Singkirkan ponsel
Seberapa penting bermain ponsel sebelum tidur? Biasanya tidak terlalu penting karena kita hanya memeriksa media sosial.
Oleh karena itu, untuk mendapatkan malam yang berkualitas, kata Nerina, kita perlu berhenti melihat ke layar, termasuk TV, laptop, dan tablet.
Matikan gadget satu jam sebelum tidur untuk membantu otak kita memasuki suasana istirahat.
Nerina menambahkan agar kita tidak menonton televisi di tempat tidur.
"Kamar tidurmu seharusnya bebas dari teknologi. Dan adalah sesuatu yang normal jika kita terbangun tanpa memeriksa ponsel."
(BACA : Mengerikan! Sosok Wanita Ini Menghebohkan Warga, Ternyata Dia Adalah... )
Penelitian membuktikan bahwa terbebas dari teknologi seperti ponsel dapat membuat tidur lebih nyenyak pada malam hari. (*)
( Kompas / Kahfi Dirga Cahya )
Artikel ini pernah tayang di kompas.com dengan judul "5 Cara Agar Bangun Tidur dengan Kondisi Segar"
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |