Mengutip dari Healthline, sebenarnya vitamin terbagi menjadi dua, yaitu vitamin yang larut dalam air dan vitamin yang larut dalam lemak.
Vitamin yang larut dalam air akan segera diserap oleh tubuh lalu dikeluarkan melalui urine, di antaranya adalah vitamin C serta vitamin B1, B2, B3, B5, B6, B7, B9, B12.
Sedangkan vitamin yang larut dalam lemak disimpan dalam tubuh yang terdapat lemak, di antaranya vitamin A, vitamin D, vitamin E, dan vitamin K.
Baca Juga: Iseng Makan Tempe, Jangan Kaget Kalau 5 Hal Ini akan Dirasakan Tubuh
Berikut adalah efek samping jika mengonsumsi vitamin secara berlebihan, seperti yang dilansir dari Healthline.
Efek samping mengonsumsi vitamin yang larut dalam air
Vitamin C
Meskipun vitamin C mempunyai toksisitas yang rendah, mengonsumsi vitamin C dalam dosis yang tinggi ternyata menyebabkan berbagai gangguan kesehatan.
Gangguan kesehatan ini termasuk gangguan saluran pencernaan meliputi diare, kram, mual dan muntah dan migrain.
Baca Juga: Awas, Konsumsi Vitamin C Berlebihan Justru Fatal untuk Tubuh
Adapun batas yang dianjurkan untuk mengonsumsi vitamin C dalam sehari adalah 2000 mg.
Nyesek, Abidzar Al Ghifari Sampai Lakukan Ini Demi 'Hadirkan' Mendiang Uje di Pernikahan sang Adik, Umi Pipik Auto Mewek
Source | : | Healthline,Tribun Jakarta |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Ayu Wulansari K |